
TRAINING BASIC GAS COMPRESSOR
DESKRIPSI
Gas compressor berperan penting dalam industri migas, pembangkit energi, dan manufaktur, terutama dalam proses transportasi dan penyimpanan gas bertekanan. Kesalahan dalam pengoperasian atau pemeliharaan dapat menyebabkan penurunan efisiensi, kerusakan peralatan, hingga potensi bahaya keselamatan. Training basic gas compressor machine memberikan pemahaman mendalam mengenai prinsip kerja, perawatan, troubleshooting, serta cara meningkatkan kinerja kompresor gas agar dapat beroperasi secara optimal, aman, dan efisien dalam berbagai industri.
Training ini membahas mengenai fuel gas compressor working principle dan tidak tuntas jika dipelajari dalam hitungan jam. Oleh karena itu, diperlukan waktu tersendiri dan bimbingan yang profesional.
MATERI
- Compressor Fundamental
- + Compressor System
- + Compressor Units
- + Compressor Installation
- + Air Compressor Instrumentation
- Introduction to Thermodynamics principles on the compressor operation.
- Free Body Diagram Analysis to solve problems regarding the load at any compressor components, and as the basic for vibration and stress analysis.
- Main components of compressor and their individual functions.
- Load analysis and force balancing devices.
- Sealing systems, kind of and the work of each sealing system.
- Performance characteristics of gas compressor.
- Operation parameters.
- Vibration and methods to overcome excessive vibrations.
- Balancing basics and stress relieve device.
SIAPA YANG DAPAT MENGIKUTI TRAINING INI?
- Teknisi Pemeliharaan Gas
- Operator Kompresor Gas
- Supervisor Operasional Industri
- Insinyur Perminyakan dan Gas
- Manajer Fasilitas Energi
TRAINER PADA TRAINING INI
Instruktur yang berpengalaman dalam bidang efisiensi kompresor gas akan mengisi training gas compressor working principle.
JADWAL PELATIHAN 2025
- BATCH 1 : 13-14 Januari 2025
- BATCH 2 : 10-11 Februari 2025
- BATCH 3 : 10-11 Maret 2025
- BATCH 4 : 14-15 April 2025
- BATCH 5 : 15-16 Mei 2025
- BATCH 6 : 12-13 Juni 2025
- BATCH 7 : 10-11 Juli 2025
- BATCH 8 : 18-19 Agustus 2025
- BATCH 9 : 17-18 September 2025
- BATCH 10 : 16-17 Oktober 2025
- BATCH 11 : 13-14 November 2025
- BATCH 12 : 15-16 Desember 2025
Calon peserta dapat menyesuaikan jadwal tersebut sesuai dengan kebutuhan
LOKASI
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
INVESTASI
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
BENEFIT
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- FREE Bag or bagpack (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch
- FREE Souvenir Exclusive