
TRAINING PATIENT SAFETY
PENDAHULUAN TRAINING PATIENT SAFETY
TRAINING PATIENT SAFETY. Rumah Sakit merupakan pelayanan yang kompleks dan padat, baik padat tenaga, profesi, prosedur, teknologi dan sebagainya sehingga mudah terjadi permasalahan dalam pelayanan. Akibatnya mudah terjadi Kejadian Tidak Diharapkan (KTD) dalam pelayanan yang meningkatkan mortalitas, morbiditas dan prolonged hospital stay.
Keselamatan Pasien Rumah Sakit adalah proses dalam suatu RS yang memberikan pelayanan pasien yang lebih aman. Termasuk didalamnya : Asesmen Risiko, Identifikasi Manajemen Risiko terhadap pasien, Pelaporan dan Analisis Insiden, kemampuan untuk belajar dan menindaklanjuti insiden dan menerapkan solusi untuk meminimalisir timbulnya risiko. Dalam Undang-Undang Tentang Perumahsakitan No. 44 Pasal 43 Tahun 2009 disebutkan bahwa RS wajib menerapkan Standar Keselamatan Pasien.
Saat ini tuntutan terhadap mutu layanan dan adanya jaminan keamanan pelayanan rumah sakit semakin mengemuka sehingga perlu dilakukan upaya – upaya standarisasi pelayanan. Salah satunya adalah penerapan standar Internasional patient safety goals (IPSG) yang akhirnya dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap pelayanan di rumah sakit.
TUJUAN TRAINING PATIENT SAFETY
Melalui training ini diharapkan Peserta Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tentang keselamatan pasien, sehingga gerakan Keselamatan pasien dapat diterapkan di Rumah Sakit, untuk mensukseskan program Pemerintah / Dunia (WHO) melalui penerapan Internasional Patient Safety Goals (IPSG) dalam pemberian asuhan keperawatan.
MATERI TRAINING PATIENT SAFETY
Pada dasarnya materi pelatihan ini terdiri dari :
- Pengantar Keselamatan pasien
- KPC, KNC, KTD & Sentinel event
- Risk Grading
- Root Couse Analisys (RCA)
- 6 Langkah Keselamatan Pasien
- Ketepatan Identifikasi pasien (gelang identifikasi pasien , petanda alergi, resiko jatuh dan DNR) à standar komunikasi verbal
- Peningkatan komunikasi efektif (SBAR) à cara penulisan di lembar integrasi
- Peningkatan keamanan obat yang memerlukan kewaspadaan tinggi (penyimpanan, pemberian)
- Kepastian tepat lokasi ( penandaan, sign in, time out, sign out)
- Pengurangan risiko infeksi (Kebersihan tangan)
- Pengurangan risiko pasien jatuh (Pengkajian Humty dumpty, Scala Morse dan Ontario)
- Workshop pengkajian Humty Dumpty, Scala Morse dan Ontario
PESERTA
Team Perawat Rumah Sakit,Team Perawat Puskesmas, Team Perawat Perusahaan, , Dokter, Bidan, HRD Rumah Sakit dan semua pihak yang terkait dalam sistem keperawatan Rumah Sakit.
PEMATERI
Pelatihan ini perlu diikuti oleh semua pihak, seperti : Pimpinan Rumah Sakit. Petugas K3RS (Keselamatan dan Kesehatan Kerja Rumah Sakit). Dokter, Perawat yang terkait dengan K3. Manager, Supervisor atau HRD, serta karyawan yang menangani limbah medis. Semua pihak yang tertarik.
Karena kompleksnya pelatihan ini, maka dibutuhkan pendalaman yang lebih komprehensif melalui sebuah training. Dan menjadi sebuah kebutuhan akan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
JADWAL PELATIHAN 2025
- BATCH 1 : 13-14 Januari 2025
- BATCH 2 : 10-11 Februari 2025
- BATCH 3 : 10-11 Maret 2025
- BATCH 4 : 14-15 April 2025
- BATCH 5 : 15-16 Mei 2025
- BATCH 6 : 12-13 Juni 2025
- BATCH 7 : 10-11 Juli 2025
- BATCH 8 : 18-19 Agustus 2025
- BATCH 9 : 17-18 September 2025
- BATCH 10 : 16-17 Oktober 2025
- BATCH 11 : 13-14 November 2025
- BATCH 12 : 15-16 Desember 2025
Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
Lokasi Pelatihan Jenis Public Speaking Di Jogja :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
Investasi Pelatihan
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
- FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan bagi peserta
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive