
TRAINING RESERVOIR FLUID ANALYSIS
DESKRIPSI
Reservoir Fluid Analysis merupakan proses krusial dalam industri minyak dan gas untuk memahami komposisi serta sifat fluida yang ada di dalam reservoir. Analisis yang akurat dapat menentukan strategi produksi yang optimal, meningkatkan efisiensi ekstraksi, serta meminimalkan risiko teknis. Dengan pemahaman yang baik mengenai tekanan, temperatur, dan kandungan fluida melaui training analisis reservoir engineering migas, para profesional migas dapat membuat keputusan berbasis data untuk pengelolaan reservoir minyak yang lebih efektif. Training reservoir fluid analysis ini dirancang untuk memberikan wawasan mendalam tentang metode pengambilan sampel, karakterisasi fluida, hingga aplikasinya dalam perencanaan produksi migas.
Training ini membahas mengenai produksi minyak dan tidak tuntas jika dipelajari dalam hitungan jam. Oleh karena itu, diperlukan waktu tersendiri dan bimbingan yang profesional.
MATERI
- Basic Phase Behavior
-
- * Single Component Systems
- * Two Component Systems
- * Multy Component Systems
- * Classification of Reservoir and Reservoir Fluids
- Pure Component Physical Properties and Characterizing Undefined Petroleum Fraction
-
- * General Correlation for Estimating Physical Properties of Hydrocarbon Fraction
- * Critical Compressibility Factors
- * Characterizing Hydrocarbon Heavy Fractions
- * Determining of Physical Properties of Heavy Petroleum Fraction from Correlation
- Properties of Natural Gases
-
- * Behavior of Ideal Gases
- * Ideal Gas Mixtures
- * Properties of Ideal Gas Mixtures
- * Behavior of Real Gases
- * Effect of Non Hydrocarbon Components on the Z-Factor
- * Correction for Non Hydrocarbons
- * Correction for High-Molecular-Weight Gases
- * Direct Calculation of Compressibilty Factors
- * Compressibility of Natural Gases
- * Gas Formation Volume Factor
- * Gas Viscosity
- * Engineering Application of natural gases PVT Properties
- Phase Behavior of Crude Oils
-
- * Crude Oil Density and Specific Gravity
- * Methods for Determining Density of Crude Oils as Unknown Composition
- * Methods for Determining Density of Liquids as Unknown Composition
- * Isothermal Compressibility Coefficient of Undersaturated Crude Oils
- * Density of Undersarurated Crude Oils
- * Gas Solubility
- * Oil Formation Factor of Undersaturated Crude Oils
- * Total Formation Volume Factor
- * Total System Isothermal Compressibility Coefficient
- * Crude Oil Viscosity
- * Bubble Point and Surface Tension
- * Application of the Crude Oil PVT P
- * The Material Balance Equation for Oil Reservoirs
- Vapor-Liquid Phase Equilibria
-
- * Equilibrium Ratio
- * Flash Calculation
- * Application of Equilibrium Ratio in Petroleum Engineering
- Equation of State
-
- * The General ized Form of Equation of State
- * Application of Equation of State for Petroleum Engineering
- * Three-Phase Equilibrium Calculation
- Splitting Lumping Schemes of Petroleum Fraction
-
- * Splitting Schemes
- * Lumping Schemes
- * Simulation of Laboratory PVT Data by Equation of State
SIAPA YANG DAPAT MENGIKUTI TRAINING INI?
- Engineer Reservoir
- Engineer Produksi
- Engineer Perminyakan
- Ahli Petrofisika
- Teknisi Laboratorium Migas
TRAINER PADA TRAINING INI
Instruktur yang berpengalaman dalam bidang pengujian sampel migas akan mengisi training petroleum engineering.
JADWAL PELATIHAN 2025
- BATCH 1 : 13-14 Januari 2025
- BATCH 2 : 10-11 Februari 2025
- BATCH 3 : 10-11 Maret 2025
- BATCH 4 : 14-15 April 2025
- BATCH 5 : 15-16 Mei 2025
- BATCH 6 : 12-13 Juni 2025
- BATCH 7 : 10-11 Juli 2025
- BATCH 8 : 18-19 Agustus 2025
- BATCH 9 : 17-18 September 2025
- BATCH 10 : 16-17 Oktober 2025
- BATCH 11 : 13-14 November 2025
- BATCH 12 : 15-16 Desember 2025
Calon peserta dapat menyesuaikan jadwal tersebut sesuai dengan kebutuhan
LOKASI
- Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (6.000.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (6.500.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (6.500.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (7.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (7.500.000 IDR / participant)
INVESTASI
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
BENEFIT
- Module / Handout
- FREE Flashdisk
- FREE Bag or bagpack (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2x Coffee Break & 1 Lunch
- FREE Souvenir Exclusive